Luas 432 Ha Industri Karet memiliki potensi yang sangat besar di Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.
Dengan ditunjuknya KEK Sei Mangkei sebagai Kota Karet Indonesia di bawah pengawasan IMT-GT (Indonesia Malaysia Thailand – Growth Triangle), serta pasokan bahan baku yang melimpah, KEK Sei Mangkei menjadi lokasi yang paling tepat untuk berinvestasi bagi industri yang bergerak di bidang hilirisasi karet.